Prinsip Dasar Ilmu Lingkungan
-
Lainnya
Islam dan Prinsip Dasar Ilmu Lingkungan atau Islam and Basic Principles of Environmental Science
Prinsip Dasar Ilmu Lingkungan menyatakan 1. Jejaring kehidupan eco-sistem, web of life eco-sistem yang mengandung prinsip interaksi antara komponennya 2. Yang mempertautkan komponen alam biota dan abiota dalam hubungan interdependensi, saling kait mengait satu dengan lain 3. Jejaring kehidupan alami akan tumbuh kuat jika memiliki komponen alam diversitas beraneka-ragam. Semakin…