LainnyaLingkunganSosial

Langkah-langkah Penerapan CSR

Langkah-langkah Penerapan CSR
1. Perencanaan CSR
2. Persiapan aktivitas CSR
3. Pengungkapan CSR
4. Evaluasi
5. Pelaporan

Langkah Penerapan CSR
1. Perencanaan CSR
– Mempersiapkan target dan tujuan dari pelaksanaan CSR untuk perusahaan.
– Mempersiapkan perangkat alat ukur kinerja dan alat ukur status dari CSR.
– Mengidentifikasi inovasi dan/atau intervensi terhadap sistem yang sedang diterapkan.
– Mengidentifikasi masalah CSR yang relevan dengan kegiatan operasional perusahaan.
– Mengidentifikasi tingkat kesiapan pelaksanaan CSR, baik dengan unit organisiasi, dan/atau dari kematangan CSR itu sendiri.
– Menentukan daerah operasi perusahaan yang akan diterapkan CSR di dalamnya.
– Mengidentifikasi stakeholders perusahaan, dan melibatkan pihak-pihak yang relevan dalam merancang CSR.
– Mempersiapkan program-program dari CSR.

2. Persiapan aktivitas CSR
– Proses pengambilan keputusan dan pengesahan program-program CSR
– Memanage perubahan dan inovasi-inovasi yang dibutuhkan.
– Organisasi program-program CSR, baik internal maupun eksternal
– Sumber daya internal perusahaan dari perusahaan (sumber daya manusia, modal, dll).

3. Pengungkapan CSR
– Menghubungkan program-program CSR dengan para stakeholders, yang keterlibatannya akan ditentukan berdasarkan kondisi, prioritas dan anggaran perusahaan.
– Mengungkapkan program
– Person(s) in charge, orang yang memimpin pelaksanaan program CSR

4. Evaluasi
– Metode pengawasan dan perangkatnya.
– Metode evaluasi dan perangkatnya.
– Mekanisme pengembangan terus menerus.
– Person(s) in charge, orang yang ditugaskan untuk memimpin jalannya evaluasi.
– Mengidentifikasi masalah CSR yang relevan dengan kegiatan operasional perusahaan.
– Mengidentifikasi tingkat kesiapan pelaksanaan CSR, baik dengan unit organisiasi, dan/atau dari kematangan CSR itu sendiri.
– Menentukan daerah operasi perusahaan yang akan diterapkan CSR di dalamnya
– Mengidentifikasi stakeholders perusahaan, dan melibatkan pihak-pihak yang relevan dalam merancang CSR.
– Mempersiapkan program-program dari CSR.

5. Pelaporan
– Mekanisme dan sistem pelaporan internal dan eksternal.
– Komunikasi internal dan sistem koordinasi.
– Sistem komunikasi eksternal.
– Laporan verifikasi

Prinsip pelaporan CSR
a. Materiality
Laporan disajikan dengan mengungkapkan elemen-elemen yang berpengaruh secara signifikan terhadap kegiatan operasi perusahaan.
b. Completeness
Informasi yang disajikan lengkap dan akurat dimana penampilan organisasi di segala area dapat ditaksir dan dipahami.
c. Responsiveness
Organisasi merespon kepeduliannya dengan ikut berpartisispasi dalam menjaga dan merawat lingkungan, memberikan bantuan kepada masyarakat sekitar dan ikut berpatisipasi untuk membangun perekonomian negara.

Show More

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Back to top button